Mesin Antrian

Mesin Antrian

MESIN ANTRIAN ( QUEUING MACHINE )

    A.   Mesin Antrian Mikrokontroler (tanpa PC)

Spesifikasi teknis :
– Menggunakan microcontroller sehingga tidak memerlukan PC
– Terdiri dari unit Master, unit Loket, unit printer dan unit control.
– Ukuran display master 5”
– Ukuran display loket 2” atau 3”
– Printer jenis thermal atau dot matrix dan auto cutter
– Maximum jumlah loket = 32 buah
– Built in speaker
– Nomor antrian yang dituju diucapkan secara otomatis
– Full digital sistem.
– Data tidak hilang bila listrik padam
– Setiap ganti hari penghitungan secara otomatis dimulai dari nomor 1

 


B.   
Mesin Antrian Multimedia
( Dengan Menggunakan PC )

Mesin Antrian Multimedia merupakan solusi antrian standar yang beroperasional dengan menggunakan software komputer. Terutama berguna jika sistem antrian ingin menggunakan LCD TV sebagai display nomor antrian.

Spesifikasi standarnya adalah sebagai berikut:

  • Perangkat solusi antrian standar yang dapat digunakan dengan komputer.
  • software manajemen antrian dengan tampilan atraktif.
  • Dapat menggunakan berbagai jenis TV sebagai display terhubung dengan komputer.
  • Memerlukan komputer dalam penggunaannya.
  • Perangkat yang paling lengkap terdiri dari Komputer, software Antrian, LCD TV, display klien, klien kontroler, display utama, panel utama dan dispenser tiket.
  • Fleksibel. Dapat digunakan tanpa display klien, display utama atau dispenser tiket.
  • Menggunakan mini printer autocutter sebagai pencetak nomor antrian.
  • Dilengkapi suara panggil otomatis. Editing suara menghasilkan suara yang nyaman didengar.
  • Terdapat tombol call untuk memanggil nomor antrian dan tombol recall untuk memanggil ulang.
  • Reset nomor antrian per hari.
  • Instalasi mudah. Titik instalasi tidak berpusat pada panel utama.
  • Dapat dibongkar pasang saat pindah lokasi.
  • Memungkinkan penambahan perangkat setelah instalasi selesai.
  • Nomor antrian maksimal 999 dan 9999 (tergantung jenis display) lalu kembali ke angka 1.
  • Tidak terpengaruh listrik mati. Nomor tidak kembali ke angka 1.

Berikut adalah Contoh tampilan yang sudah terpasang di beberapa Customer Kami di Jogja:

  • Garuda Indonesia Ambarukmo Jogja
  • Garuda Indonesia Inna Garuda Malioboro Jogja

antrian2
antrian3

antrian4.

 

  •  LPPT- UGM JOGJA

antrian5

antrian6

antrian7

antrian8

Cara Kerja :

Kedatangan
Pelanggan memilih jenis layanan yang diperlukan dengan menekan tombol di mesin tiket.
Kemudian mesin tiket akan mengeluarkan kertas berisikan nomor antrian beserta nomor
loket yang harus dituju.

Menunggu antrian
Pelanggan yang sudah memiliki nomor antrian dapat menunggu di ruang tunggu yang
telah disediakan. Pelanggan akan dimanjakan dengan berbagai macam hiburan dan
informasi melalui tayangan film-film box office, video klip, TV ataupun TV
belangganan.

Pelayanan
Staff pelayanan yang telah selesai memberikan layanan kepada pelanggan akan menekan
tombol yang telah disediakan untuk memanggil pelanggan berikutnya.
nomor antrian yang akan dilayani akan diinformasikan kepada pelanggan secara visual
(multimedia display) maupun audio (voice announcement).

Info dan Pemesanan dapat menghubungi Solution Specialist kami :

  • 085772349330
  • 0274-9214269
  • 0274-8577699